Enter your keyword

Lokakarya Konservasi Energi

Lokakarya Konservasi Energi

Menindaklanjuti hasil pertemuan ITB dengan Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan dan Konservasi Energi, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral pada tanggal 7 Januari 2011, serta lokakarya Energi Baru, Terbarukan dan Konservasi Energi yang dilaksanakan pada Jumat, 21 Januari 2011 yang telah memaparkan tentang penelitian di bidang energi baru dan terbarukan, dan berdasarkan materi presentasi Direktur Jenderal Energi Baru, Terbarukan dan Konservasi Energi, dimana Usaha Jasa Penunjang Konservasi Energi dibagi ke dalam :

 

1. Klaster Sumber Daya:
a. Sumber Energi

 

2. Klaster Penyediaan Hulu:
a. Pencarian (Eksplorasi)
b. Pemroduksian (Eksploitasi)

 

3. Klaster Penyediaan Hilir
a. Pengolahan Pembangkitan
b. Penyaluran
c. Penyimpanan
d. Pendistribusian

 

4. Klaster Pemanfaatan
a. Pemanfaatan di Sektor Komersial
b. Pemanfaatan di Sektor Rumah Tangga
c. Pemanfaatan di Sektor Transportasi
d. Pemanfaatan di Sektor Industri

 

maka pada Jum’at tanggal 25 Februari 2011, bertempat di Ruang Rapim A Gedung Direktorat ITB Bandung telah dilaksanakan Lokakarya Konservasi Energi.

 

Hadir dalam Diskusi ini Ketua WRRI,  beserta dosen dan peneliti ITB di bidang Konservasi Energi.

 

Untuk file persentasi dapat diunduh pada link di bawah ini.

1. Presentasi Dirjen Energi Baru, Terbarukan dan Konservasi Energi
Topik : Arahan Program Konservasi Energi
Download file : Paparan_DJEBTKE_Lokakaya_Konservasi_Energi.pdf

 

2. Presentasi Dr. Yuli Setyo Indartono
Topik : Peta Regulasi Konservasi Energi
Download file : YSI-AK_Konservasi Energi_Peta _Regulasi.rar

 

3. Presentasi Dr.Ir. Djoko Darwanto GK.
Topik : Sertifikasi ‘Manajer dan Auditor’ Energi
Download file : DjD_Sertifikasi_Manajer_Auditor_Energi.pdf

 

4. Presentasi Dr.Ir. Prihadi Setyo Darmanto
Topik : Manajemen Energi Gedung
Download file : PSD_Management_energy_for_building.pdf

 

5. Presentasi Dr.Ir. Yatna Yuwana Martawirya
Topik : Konservasi Energi di Industri
Download file : menyusul

 

6. Presentasi Dr.Ir. Ari Darmawan Pasek
Topik : Teknologi AC Hemat Energi
Download file : ADP_Energy_Efficient_in_AC.pdf

 

7. Presentasi Dr.Ir. Iman Kartolaksono Reksowardojo
Topik : Teknologi Kendaraan Hemat Energi
Download file : IKR_ASEANENGINEERINGJOURNAL.pdf

 

8. Presentasi Prof.Dr.Ir. Ofyar Z. Tamin
Topik : Menuju Terciptanya Sistem Transportasi Kota Hemat Energi dan Ramah Lingkungan Berkelanjutan di Kota-kota besar di Indonesia
Download file : OFYAR_Z_TAMIN_Presentasi_LOKAKARYA_ENERGI.rar

 

9. Presentasi Dr. Surjamanto Wonorahardjo
Topik : Skema Konservasi Energi Melalui Sektor Rumah Tangga dan Bangunan
Download file : Skema_Konservasi_Energi.pdf

 

Galeri Foto :