Berita: Workshop “EEWOWW: Demonstration and Training”
Dalam rangka meningkatkan kualitas publikasi karya ilmiah yang dihasilkan oleh para peneliti baik mahasiswa/dosen, Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat ITB bekerja sama dengan I-Group Ltd telah menyelenggarakan Workshop dengan tema “EEWOWW: Demonstration and Training” pada hari Senin, 23 Mei 2016, pk. 09.00 – 11.00 WIB bertempat di Perpustakaan Pusat, Kampus ITB, Jl. Ganesha No. […]